1. ACO Business Partner
Solusi Terintegrasi Keuangan, Perpajakan, SDM,
dan Kesiapan Investor untuk UMKM
PT Aji Caraka Optima (ACO) hadir adalah mitra strategis UMKM yang menyediakan layanan terintegrasi di bidang laporan keuangan, perpajakan, BPJS, payroll, serta pendampingan investor.
Kami membantu pelaku usaha membangun fondasi bisnis yang rapi, patuh regulasi, dan siap berkembang secara berkelanjutan.
PT Aji Caraka Optima berkolaborasi dengan Finday.id dan Halomacro.id untuk menghadirkan solusi yang modern, berbasis data, dan relevan dengan kebutuhan UMKM Indonesia.
VISI
Menjadi business partner terpercaya UMKM Indonesia dalam membangun bisnis yang sehat, patuh, dan siap tumbuh berkelanjutan.
MISI
-
Menyediakan layanan keuangan dan administrasi yang akurat, transparan, dan tepat waktu
-
Mendukung kepatuhan pajak dan ketenagakerjaan secara efisien
-
Meningkatkan kesiapan UMKM terhadap pendanaan dan investor
-
Menghadirkan solusi berbasis teknologi dan kolaborasi strategis
LAYANAN KAMI
1. Laporan Keuangan
-
Pembukuan bulanan dan tahunan
-
Laporan laba rugi, neraca, dan arus kas
-
Rekonsiliasi bank
-
Analisis kinerja keuangan
-
Laporan siap audit dan investor
2. Perpajakan
-
Perhitungan dan pelaporan PPh, PPN, dan pajak UMKM
-
SPT Masa dan Tahunan
-
Konsultasi pajak bisnis
-
Pendampingan pemeriksaan pajak
3. BPJS Kesehatan & Ketenagakerjaan
-
Pendaftaran perusahaan dan karyawan
-
Perhitungan dan pelaporan iuran
-
Pendampingan kepatuhan regulasi ketenagakerjaan
4. Payroll & Administrasi SDM
-
Penggajian karyawan
-
Perhitungan PPh 21
-
Slip gaji dan laporan payroll
-
Pengelolaan data karyawan
5. Pendampingan Investor & Fundraising
-
Penyiapan laporan keuangan untuk investor
-
Financial projection dan business plan
-
Kesiapan due diligence
-
Pendampingan pitching dan komunikasi investor
Keunggulan PT Aji Caraka Optima
-
Fokus pada kebutuhan UMKM
-
Tim profesional di bidang keuangan dan pajak
-
Layanan terintegrasi dalam satu ekosistem
-
Mendukung kesiapan pendanaan dan investasi
-
Pendekatan personal dan scalable
-
Didukung mitra strategis nasional
Klien Kami
-
UMKM dan startup
-
Founder dan business owner
-
Perusahaan yang sedang bertumbuh
-
Bisnis yang menargetkan pendanaan dan investasi
Komitmen Kami
PT Aji Caraka Optima berkomitmen menjadi mitra jangka panjang bagi klien.
Kami tidak hanya menyediakan layanan, tetapi membangun sistem yang mendukung pertumbuhan bisnis secara berkelanjutan, patuh, dan bankable.
2. Layanan Kemitraan Proyek Pengelolaan Sampah Berbasis Operasional
Layanan kemitraan ini menghadirkan skema kerja sama berbasis proyek pengelolaan sampah terpadu (TPST) dengan kapasitas operasional hingga 1 ton per hari.
Proyek dirancang untuk berjalan secara nyata dan berkelanjutan, dengan fokus pada pengelolaan lingkungan, penciptaan lapangan kerja, serta pendapatan usaha jangka panjang bagi para mitra.
Keunggulan Skema Kemitraan
-
Proyek berbasis operasional nyata dan sudah dirancang untuk berjalan
-
Mekanisme kemitraan tanpa skema pinjaman berbunga
-
Sistem pengembalian hasil usaha secara berkala
-
Jangka waktu kerja sama yang jelas
-
Pengelolaan proyek yang terstruktur dan terpantau
Selain menghasilkan nilai ekonomi, proyek kemitraan ini juga memberikan dampak sosial dan lingkungan, antara lain:
-
Mendukung terciptanya lingkungan yang lebih bersih
-
Membuka lapangan kerja di tingkat lokal
-
Menghadirkan sumber pendapatan yang berkelanjutan
-
Mendorong pengelolaan sampah yang lebih bertanggung jawab
Layanan kemitraan ini cocok bagi mitra yang ingin terlibat dalam proyek produktif dengan dampak nyata, dikelola secara profesional, dan memiliki orientasi jangka panjang.
HUBUNGI KAMI UNTUK
Konsultasi Kemitraan Proyek
Diskusi Skema Partnership
3. Project Collaboration
Kami menjalankan kolaborasi proyek melalui pendekatan Triangle Project, yang menghubungkan kegiatan usaha riil, dukungan instrumen keuangan, dan pengelolaan dana kerja secara terukur. Pendekatan ini kami terapkan pada proyek properti, pengembangan kawasan perkotaan, serta pembangunan infrastruktur.
Struktur yang sama juga digunakan dalam perdagangan komoditas seperti CPO, CP 10, dan komoditas lainnya, baik untuk pasar domestik maupun ekspor. Setiap kerja sama dijalankan secara selektif dan berbasis pada transaksi usaha yang benar-benar berjalan.
Kami membuka untuk kolaborasi pada bidang-bidang lain.